-->

Cara masuk BIOS

Kadang beberapa orang belum mengerti cara masuk BIOS, memang masuk BIOS itu agak membingungkan karena setiap merk punya cara yang berbeda. BIOS sendiri adalah Basic Input Output System yang fungsinya mengatur seluruh konfigurasi komputer.
Biasanya BIOS ini dipakai kalau mau Install ulang windows, tepatnya untuk mengatur booting.

Sumber: google image

Berikut langkahnya:

1. Nyalakan Komputer

2. Jika ada perintah untuk menekan seperti ini


berarti anda disuruh tekan "Del" untuk masuk BIOS. Biasanya setiap merk motherboard punya cara yang beda untuk masuk ke BIOS ada yang tekan "F1","F2","F3","F4","F5",F10",dll.

NO MERK BIOS SETUP KETERANGAN
 01 AMI/Award Delete Saat boot
 02 Toshiba Esc / F1 Saat boot
 03 Compaq F10 Saat kursor berkedip
 04 Compaq F10 Atau saat muncul logo
 05 NEC F2 Saat boot
 06 Emachine Tab Saat boot
 07 Hewlett-Packard F2 Saat boot
 08 Acer Delete Saat boot
 09 Dells Tombol reset Tekan dua kali

3. Kalau belum bisa juga coba tekan "Control + Escape", "Alt + Ecape", "Control + Alt + Escape", "Control + Alt + Enter". itu juga termasuk tombol untuk memasuki BIOS.

4. Kalau belum bisa juga, coba deh kamu baca buku panduan saat pertama beli komputer atau motherboard.

Oke sekian cara masuk bios dari saya. Terima kasih